Senin, 18 Oktober 2010

LTM 3 (LOGIKA DAN ALGORITMA) PAK FARLY

1. Sebutkan tipe data apa saja yang bisa digunakan dalam pemograman Pascal!
• Tipe data sederhana
• Tipe data standart
• Tipe data didefinisikan pemakai
• Tipe data terstruktur
• Tipe data penunjuk

2. Sebutkan 5 perintah Operasi String dan berikan contohnya!!

• Strcpy
• Strcat
• Strcmp
• Strlen
• Strrev

3. Jelaskan pengertian
a. Array
b. Record
c. File

• Array adalah terstruktur yang mempuyai komponen dalam jumlah yang tetap
dan setiap mempuyai tipe data yang sama

• Record adalah merupakan sekumpulan data
o yang terstruktur, bedanya adalah kalau array tipe datanya harus bertipe sama
o sedangkan pada record setiap element bisa mempunyai tipe data yang berbeda
o satu sama lainnya

• File adalah merupakan media peyimpanan data

4. Sebutkan penggunaan Tipe data Boolean dalam pemograman!!

AND, OR dan NOT

5. Jelaskan perbedaan tipe Character dan String

Perbedaannya adalah kalau Character adalah tipe data yang berkaitan dengan character (huruf, angka, simbol) sedangkan String merupakan rangkaian dari huruf, angka atau simbol yang tidak mengandung harga (nilai)..

Senin, 11 Oktober 2010

Tugas Pak Farly LTM2

1. Jelaskan pengertian
   a. variable peubah
   b. variable konstannta
   c. variable tierkini
  •   variabel pe-ubah adalah,variabel yang bukan konstanta selalu berubah sesuai kondisi variabel terkini.
  • variabel konstanta adalah variabel yang nilai nya tetap.
  • .variabel terkini adalah variabel yang nilai nya ada pada saat ini

 2. A=100, B=200, C=300 berikan perintah agar nilai a,b,c saling bertukar
  >>> A = B-A   B(A=200)
                                B = C-B  C(B=300)
                                C= A-C   A(C=100)
                                A=200,B=300,C=100
  3. diketahui algoritma
       x =5
       y= 20
       z= 40
       A= x + y + z
       x= z-y
       z= x + y
       y= X -Z
  >>>>>A= 50 + 20 +40
              A= 65
              X = 40 -20
              X = 20
              Z = 5 + 20
              Z = 25
              Y = 5-40
              Y = -35
                jadi,nilai terkini ( A=65,X=20,Y=25,Z=35)

4.sebutkan perintah berikut dalam pemograman pascal.
a.memasukkan data / input data
b.mencetak dalam satu baris.
c.mencetak pada nlain baris.
d.mengawali dan mengakhiri program.
  •   -READ = memasukkan data dalam baris yang sama.-READLN= memasukkan data dalam perbaris.
  • READLN= mencerak / memasukkan data perbaris.
  • ENDL=mencetak pada lain baris.                
  • BEGIN=mengawali -END= mengakhiri.

Minggu, 10 Oktober 2010

Tugas C++ (Rental DVD) (Sri Murni)

#include <iostream.h>
#include <conio.h>
#include <stdio.h>
main()
{
char judul[25],sutradara[30],produksi[20];
int kode,tahun,harga,peminjaman,total;
cout <<"\t rental DVD"<<endl;
cout <<"--------------------------"<<endl;
cout <<"kode film :";
cin >>kode;
cout <<"judul film:";
cin >>judul;
cout <<"sutradara :";
cin >>sutradara;
cout <<"produksi :";
cin >>produksi;
cout <<"tahun :";
cin >>tahun;
cout <<"harga DVD :";
cin >>harga;
cout<<"peminjaman:";
cin >>peminjaman;
cout <<"--------------------------"<<endl;
cout <<"kode film\t:"<<kode<<endl;
cout <<"judul film\t:"<<judul<<endl;
cout <<"sutradara\t:"<<sutradara<<endl;
cout <<"produksi\t:"<<produksi<<endl;
cout <<"tahun produksi\t:"<<tahun<<endl;
cout <<"harga DVD\t:"<<harga<<endl;
cout <<"peminjaman\t:"<<peminjaman<<endl;
cout <<"--------------------------"<<endl;
total = harga * peminjaman; 
cout <<"total harga\t:"<<total; getch();

}










Senin, 04 Oktober 2010

Tugas Pseudocode ( pak farly )

Algoritma melakukan penarikan uang Rp 100.000,- di ATM...

1. Masukkan kartu ATM pada tempat yang telah di sediakan

2. Masukkan kode pin kartu ATM

3. Pilih bahasa Indonesia

4. Pilih nominal uang yang 100.000

5. Ambil uang di tempat yang telah disediakan

6. Ambil kartu ATM

7. Ambil kertas laporan transaksi

Tugas Pak Farly buat Algoritma

PERTEMUAN 1
PENGERTIAN DASAR LOGIKA DAN ALGORITMA
1. Jelaskan peranan Algoritma dalam pembuatan program??
Jawab: Algoritma sering dimanfaatkan untuk menyelesaikan suatu masalah atau untuk proses pengambilan keputusan. Seorang sistem analisis (analisist system) tentunya menggunakan algoritma untuk merancang suatu sistem. Bagi seorang programer, algoritma digunakan untuk membuat modul-modul program.
2. Jelaskan pengertian pseudocode dan berikan contohnya??
Jawab: Pseudocode, yaitu dengan menggunakan bahasa sehari-hari, tetapi harus jelas dan terstruktur. Contoh, Algoritma melakukan penarikan uang Rp 100.000,- di ATM...
• Masukkan kartu ATM pada tempat yang telah di sediakan
• Masukkan kode pin kartu ATM
• Pilih bahasa Indonesia
• Pilih nominal uang yang 100.000
• Ambil uang di tempat yang telah disediakan
• Ambil kartu ATM
• Ambil kertas laporan transaksi

3. Sebutkan langkah menguji suatu Algoritma, Jelaskan!
Jawab:
• Fase Debugging, yaitu fase dari proses program eksekusi yang akan melakukan koneksi terhadap kesalahan.
• Fase Profilling, yaitu fase yang akan bekerja jika program tersebut sudah benar (telah melewati fase debugging)
4. Buat algoritma bila seorang mahasiswa akan melakukan pembayaran uang kuliah via ATM!
Jawab:
• Pergi ke ATM Bank yang di rekomendasi universitas
• Masukkan nomor pin kartu ATM
• Pilih bahasa indonesia
• Masuk ke menu ATM
• Pilih pembayaran
• Pilih pendidikan
• Pilih universitas yang dituju
• Masukkan nomor induk mahasiswa
• Masukkan jumlah uang
• Pilih OK
• Cetak bukti pembayaran
• Kemudian serahkan kepada admin universitas
5. Sebutkan cara menyatakan algoritma!
Jawab:
• Dengan bahasa semu (pseudocode)
• Dengan diagram alur atau flowchart
• Dengan statement program/penggalan program